Saturday, March 16, 2013

Loker Palembang - Garuda Indonesia Untuk SMA/SMK/Sederajat/DIII Semua Jurusan

Info Lowongan kerja Palembang - PT Garuda Indonesia (persero) Tbk mengundang Andayang menarik, muda dan enerjik untuk bergabung bersama sebagai Pramugari Udara, serta memperkenalkan keramahan Indonesia.

Persyaratan Umum:
*. Wanita, Warga Negara Indonesia (WNI)
*. Berpenampilan dan berkepribadian menarik
*. Belum pernah menikah
*. Sehat jasmani dan rohani
*. Usia minimum 18 tahun dan maksimum 25 tahun
*. Pendidikan minimum SMA/SMK/Sederajat, diutamakan lulusan D3 keatas
*. Tinggi badan minimum 158 cm, dengan berat badan yang ideal dan postur tubuhproporsional
*. Tidak berkacamata dan tidak buta warna
*. Mampu berbahasa Inggris dengan baik (lisan dan tulisan)

Dokumen yang harus disiapkan:
1. Surat Lamaran
2. Curiculum Vitae
3. Fotocopy Ijazah Terakhir
4. Foto berwarna, Seluruh badan ukuran postcard (1 lembar) dan Close up ukuran 4×6 (2 lembar)

Peserta seleksi diharapkan:
1. Berpakaian rapi (blus lengan pendek warna terang dan rok sebatas lutut warna gelap)
2. Memakai sepatu pantofel (high heels)
3. Rambut rapi (bagi yang berambut panjang harap diikat)
4. Menggunakan make up yang terkesan alami

Closing date
1. Lombok : 30 Juni 2013
2. Gorontalo : 23 Juni 2013
3. Manado : 16 Juni 2013
4. Pontianak : 9 Juni 2013
5. Palembang : 2 Juni 2013
6. Yogyakarta : 26 Mei 2013
7. Pekanbaru : 19 Mei 2013
8. Semarang : 12 Mei 2013
9. Makassar : 5 Mei 2013
10. Denpasar : 21 April 2013
11. Surabaya : 14 April 2013
12. Medan : 7 April 2013
13. Bandung : 31 Maret 2013
14. Jakarta : 21 Maret 2013

Pendaftaran secara online melalui laman Klik di : Garuda Indonesia

0 komentar:

Post a Comment